Nastar Keju Coklat ekonomis mantul.
Anda dapat membuat Nastar Keju Coklat ekonomis mantul dengan 13 bahan dan 9 langkah. Seperti ini cara membikinnya.
Bahan-bahan yang diperlukan untuk membikin Nastar Keju Coklat ekonomis mantul
- Siapkan 200 gram margarin.
- Siapkan 50 gram butter.
- Anda membutuhkan 50 gram gula halus.
- Anda memerlukan 2 butir kuning telur.
- Anda membutuhkan 350 gram terigu protein rendah.
- Siapkan 2 sdm susu bubuk.
- Anda memerlukan Secukupnya selai nanas.
- Anda membutuhkan Secukupnya keju cheddar parut.
- Sediakan Secukupnya DCC untuk hiasan.
- Sediakan Bahan olesan:.
- Anda memerlukan 1 kuning telur.
- Anda membutuhkan 1 sdm minyak.
- Anda memerlukan 1 tetes pewarna.
Cara membuat Nastar Keju Coklat ekonomis mantul
- Mix sebentar saja margarin,butter,gula,telur, matikan mixer,jangan lama2,nanti nastar meleber pada saat dipanggang.
- Masukan terigu dan susu bubuk yg sudah diayak,aduk dengan spatula atau sendok kayu,hingga tercampur rata dan bisa dipulung.
- Ambil sedikit adonan,bentuk bulat panjang, isi selai, lalu olesi setengahnya dengan bahan olesan,taburi keju,yg setengahnya biarkan polos (karena nanti dicelupkan ke DCC setelah matang).
- Panggang di oven,lamanya sesuaikan dgn oven masing2, sy oven tangkring,api kecil saja,jgn api besar krn akan cepat gosong bagian bawah nastar, dan dgn suhu yg tinggi,permukaan nastar akan pecah.
- Sementara menunggu nastar matang, tim DCC.
- Jika bagian bawah nastar sudah mulai kecoklatan,angkat loyang,dinginkan,baru celupkan atau olesi bagian nastar yg setengahnya dengan lelehan DCC.
- Dinginkan,masukan toples.
- Selamat mencoba.
- Dengan ukuran bahan diatas,saya menghasilkan 2 toples,berat kulit nastar (sebelum diisi selai) kurang lebih 8 gram.