Potato Cheese Stik (tanpa oregano & parsley).
Anda dapat memasak Potato Cheese Stik (tanpa oregano & parsley) menggunakan 8 bahan dan 5 langkah. Seperti ini cara membuatnya.
Bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat Potato Cheese Stik (tanpa oregano & parsley)
- Siapkan 500 gr kentang rebus.
- Sediakan 10 sdm tepung maizena.
- Anda membutuhkan 1 kotak keju.
- Sediakan Secukupnya garam, penyedap rasa.
- Anda memerlukan 1 botol saos.
- Anda membutuhkan Oregano (aku skip soalnya gapunya wkwk).
- Siapkan Tepung roti (aku pake tepung sajiku krn males ambil fren).
- Siapkan 1 butir telur.
Langkah membuat Potato Cheese Stik (tanpa oregano & parsley)
- Rebus kentang sampai mateng fren terus dihaluskan ya. Jangan ada yg masih grenjel grenjel.
- Masukkan tepung maizena, keju parut, oregano, garam & penyedap rasa.
- Uleni sampai kalis fren, terus cetak dan giling di plastik ukuran 2kg. Keluarkan dari plastik dan potong kotak panjang (sesuai selera kalian aja fren).
- Setelah dibentuk kotak panjang, di balurkan ke telur dan ke tepung. Ulangi sampai dirasa cukup ya fren. Kalo sudah tinggal digoreng.
- Goreng dg api kecil biar kentangnya mateng merata fren ❤️.