Stick Keju.
Anda dapat memasak Stick Keju dengan 6 bahan dan 5 langkah. Berikut cara membuatnya.
Bahan-bahan yang digunakan untuk membikin Stick Keju
- Siapkan 200 gr tepung tapioka.
- Anda membutuhkan 2 sdm margarin.
- Sediakan 1 blok keju chedar parut.
- Sediakan 2 butir kuning telur.
- Anda membutuhkan Secukupnya garam.
- Anda membutuhkan Minyak untuk menggoreng.
Langkah membuat Stick Keju
- Campurkan kuning telur, keju parut, margarin dan garam dalam wadah aduk hingga rata (diblender juga boleh)..
- Masukkan tepung tapioka ke dalam campuran telur tadi. Uleni hingga kalis..
- Siapkan wajan berisi minyak goreng (suhu ruang). Pilin2 adonan dan masukkan ke dalam wajan berisi minyak. Usahakan agar semua adonan terendam minyak ya..
- Panaskan di api sedang, jangan diaduk agar tidak hancur. Tunggu hingga mengembang dan adonan terangkat kemudian kecilkan api..
- Setelah adonan terangkat, aduk aduk hingga berwarna keemasan. Angkat dan tiriskan. Selamat mencoba 😘😊.