Manisan Kolang Kaling.
Anda dapat membikin Manisan Kolang Kaling menggunakan 5 bahan dan 7 langkah. Seperti ini cara membikinnya.
Bahan-bahan yang digunakan untuk memasak Manisan Kolang Kaling
- Anda memerlukan 2 kg kolang kaling.
- Anda memerlukan 1 botol siryp marjan Melon.
- Anda membutuhkan 1/2 kg gula pasir.
- Siapkan Pewarna makanan hijau.
- Siapkan 900 ml air.
Langkah membuat Manisan Kolang Kaling
- Rendam kolang kaling dg air cucian beras. Aku 1 malam. Lalu cuci bersih. Siapkan bahan lain.
- Masukkan dlm panci air, pewarna secukupnya, dan rebus kolang kaling kurleb 30 menit..
- Tiriskan. Biarkan sampai benar" kering..
- Jika sudah dingin dan kering, siapkan wadah taperwar, taburi bawahnya dg 5 sdm gula pasir..
- Letakkan kolang kaling diatas nya, taburi gula lg, begitu seterusnya sampai habis..
- Terakhir sirami dg sirup melon.
- Tutup wadah. Biarkan semalam diruang. Paginya buka, aduk dan masukkan kulkas. Siap dihidangkan....