Kue Semprit (Teflon).
Anda dapat membikin Kue Semprit (Teflon) dengan 3 bahan dan 5 langkah. Begini cara membuatnya.
Bahan-bahan yang digunakan untuk memasak Kue Semprit (Teflon)
- Sediakan 120 gr meizena.
- Anda memerlukan 4 sdm SKM putih.
- Siapkan 3 sdm mentega.
Cara membuat Kue Semprit (Teflon)
- Panaskan teflon terlebih dulu. Olesi sarangan dandang dgn mentega..
- Siapkan wadah. Campur mentega & SKM putih sampai rata. Setelah rata, masukan meizena sedikit demi sedikit sampai teraduk rata..
- Bentuk kue dgn spuit (sesuai selera ya bentuknya genks, klo sy bentuknya mini2 😁), lalu taruh di sarangan dandang yg udah diolesi mentega..
- Taruh sarangan dandang di atas teflon dgn api kecil (tutup pas lg dipanggang ya genks), lalu panggang selama ± 20 menit atau dikira2 sampai berasa kering..
- Setelah kering, pindahkan ke toples & kue semprit siap untuk disajikan. #selamatmencoba.